Allah Memberikan Apa Yang Kita Butuhkan, Bukan Yang Apa Kita Inginkan
Allah Memberikan Apa Yang Kita Butuhkan, Bukan Yang Apa Kita Inginkan | Terkadang kita merasa kecewa atas pemberian Allah yang tidak sesuai dengan apa yang kita inginkan. Kita sudah berdoa terus-terusan, pagi, siang dan malam, tapi hasilnya tidak sesuai dengan yang diharapkan dan bahkan hasilnya tidak ada sama sekali. Jangan pernah berpikir kalau Allah itu tidak mendengar doa kita, jangan pernah pokoknya. Allah itu akan selalu mendengar doa hamba-Nya, keluhan hamba-Nya, curhatan hamba-Nya agar hamba-Nya bisa lebih dekat dengan-Nya. Logikanya gini, jika saja Allah langsung mengabulkan doa kita, alhasil kita bakal jarang dan bahkan tidak mendekat lagi dengan-Nya karena doa kita sudah terkabul. Tapi kita akan mendekat lagi kalau sedang butuh membutuhkan-Nya, iya… mendekat kalau ada maunya. Sebenarnya ini salah kawan! Seharusnya ketika kita senang, kita harus terus mengingat Allah dan ketika kita susah, kita juga harus selalu ingat kepada-Nya, jangan pula datang pas lagi